Sabtu, 17 Maret 2018

Prosesor Samsung EXYNOS 7870


PROCESSOR EXYNOS 7 octa 7870





        Merupakan prosesor yang diproduksi oleh Samsung seri ini merupakan penerus dari prosesor sebelumnya yaitu Exynos 7580. Pada dasarnya kemampuan EXYNOS 7 Octa 7870 serupa dengan chipset berteknologi pemrosesan 28nm dengan menggunakan teknologi High-k Metal Gate. Hanya saja, ukuran chipset 14nm yang lebih tipis membuatnya lebih efisien daya hingga 30 persen. Dengan begitu, smartphone pun bisa menyala lebih lama. Ukuran chipset ini sama dengan prosessor keluaran Quallcom yaitu Snapdragon 625. Secara umum, Exynos 7 Octa 7870 memiliki delapan inti prosesor dengan kecepatan seimbang 1,6 GHz. berbasiskan Cortex A-53 Dengan dukungan integrated GPU ARM Mali-T830 MP2. Dengan Clock speed 1.700MHz dan berbagai fitur upgrade lainnya serta konektifitas modem LTE Cat 6 yang ditingkatkan. Kemampuan modem LTE-nya bisa menangani kecepatan unduh hingga 300 Mbps. Prosesor tersebut mendukung resolusi layar Full HD, kualitas gambar 16 megapiksel, dan resolusi video 1080p.

Berikut detail dari PROCESSOR EXYNOS 7 octa 7870

  • Seri Exynos 7 Octa
  • Code Name Cortex-A53
  • Kecepatan Clock 1700 MHz
  • Jumlah Cores / Threads 8 / 8
  • Teknologi Fabrikasi 14 nm
  • Fitur Mali-T830 MP2 GPU, WLAN, Bluetooth, LTE Cat 6, FM, NFC, GPS/GLOSNASS, 32/64 Bit LPDDR3 Memory Controller.
  • GPU Mali-T830 MP2 (600 MHz)
  • 64 Bit 64 Bit support
  • Diperkenalkan Tanggal Q1 2016
  • Detail Produk Exynos 7 Octa 7870


Segini dulu post ane gan...

Terima Kasih Telah Berkunjung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar